
Untuk keperluan iklan, promosi dan publikasi suatu perusahaan atau untuk memperkenalkan suatu produk perusahaan itu sendiri, salah satunya melalui media cetak. Media cetak yang dibuat yaitu, company profile, katalog, leaflet, flyer, brosur, poster, sticker dan lain-lain.Leaflet merupakan lembaran kertas yang berukuran lebih kecil daripada flyer yang berisi informasi...